Repository of Students Thought

Kumpulan Artikel dari Para Mahasiswa Unggul
Universitas Komputer Indonesia

Hero Illustration
  • Pengaruh Negatif Canva terhadap Kreativitas Pengguna

    8–12 minutes

    Canva adalah platform desain grafis yang telah meraih popularitas luar biasa dalam beberapa tahun terakhir. Dengan kemudahan akses, antarmuka yang ramah pengguna, dan berbagai template siap pakai, Canva memungkinkan siapa saja, tanpa latar belakang desain, untuk membuat karya visual yang menarik. Mulai dari pembuatan poster, infografis, hingga presentasi, Canva membuat desain terlihat mudah, cepat, dan

    Baca Selengkapnya


  • Evolusi Kuliner Jepang: Sebuah Perjalanan Budaya dan Tradisi

    9–13 minutes

    Kuliner khas Jepang adalah salah satu aspek kebudayaan Jepang yang paling menarik perhatian dunia. Dari makanan sehari-hari yang sederhana hingga hidangan yang penuh seni, pada zaman sekarang ini makanan menjadi sebuah gaya hidup yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan kita, karena makanan adalah sebuah kebutuhan sehari- hari. Semua itu membutuhkan cara pengolahan makanan yang enak,

    Baca Selengkapnya


  • Bagi Pemula: Cara Meningkatkan Pemasukan Bisnis dengan Komunikasi Pemasaran dan Strategi Yang Ampuh

    8–12 minutes

    Memulai bisnis bukanlah hal yang mudah, apalagi untuk pebisnis pemula yang baru memasuki dunia bisnis. Namun, salah satu kunci utama untuk meningkatkan pemasukan adalah dengan komunikasi pemasaran yang efektif. Melalui komunikasi pemasaran yang tepat, Anda dapat menarik lebih banyak pelanggan, membangun kesadaran merek, dan akhirnya meningkatkan penjualan. Pada artikel ini, kita akan membahas berbagai strategi

    Baca Selengkapnya


  • Strategi Komunikasi Radio untuk Menjangkau Generasi Z

    9–14 minutes

    Menjangkau Generasi Z Melalui Komunikasi Radio Generasi Z, yang umumnya mencakup individu yang lahir antara tahun 1997 hingga 2012, merupakan kelompok demografis yang kini menjadi bagian penting dari audiens masa depan. Karakteristik mereka yang unik, terutama dalam hal kebiasaan konsumsi media, nilai-nilai yang dijunjung, serta cara mereka berinteraksi dengan teknologi, menjadikan mereka target yang sangat

    Baca Selengkapnya


  • 23–34 minutes

    ANALISIS BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH (BPBD)  DALAM MENANGANI LONGSOR DI KAMPUNG CIPONDOK DESA PESANGGRAHAN KECAMATAN KASOMALANG KABUPATEN SUBANG  PROPOSAL USULAN PENELITIAN Diajukan Untuk Memenuhi Kewirausahaan Disusun Oleh : Nizar Rangga Pratama A.W (41721007) PRODI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK  UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA 2024   LEMBAR PENGESAHAN Judul : Analisis Badan Penanggulangan Bencana Daerah (Bpbd)  Dalam Menangani

    Baca Selengkapnya


  • Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Meningkatkan Brand Awareness : E-Commerce Shopee di Kalangan Mahasiswa Unikom

    8–12 minutes

    Strategi komunikasi pemasaran adalah salah satu elemen kunci dalam dunia bisnis modern yang berfungsi untuk membangun, menyampaikan, dan memelihara hubungan antara perusahaan dan pelanggan. Dalam era globalisasi dan teknologi yang berkembang pesat, strategi komunikasi pemasaran tidak hanya menjadi sarana untuk memperkenalkan produk atau jasa, tetapi juga menjadi alat yang efektif untuk menciptakan kesadaran merek, membangun

    Baca Selengkapnya


  • Mengenal Comic Sans: Font Populer yang Kontroversial

    8–11 minutes

    Di dalam kehidupan sehari-hari, kita sudah tidak asing melihat berbagai macam bentuk tulisan, baik di media cetak atau pun media digital. Orang-orang biasa menyebut semua tulisan itu sebagai font. Dalam dunia desain, font lebih dikenal sebagai Tipografi. Selain visual, tipografi juga menjadi pilar penting dari komunikasi visual. Susunan yang terdiri dari huruf ini lebih dari

    Baca Selengkapnya


  • Podcast sebagai Cara Gen Z Mengonsumsi Berita dan Informasi

    8–11 minutes

    Di era digital yang serba cepat ini, cara kita mengonsumsi informasi telah berkembang pesat. Generasi Z, yang lahir antara tahun 1997 hingga 2012, adalah generasi yang tumbuh dengan teknologi dan internet. Mereka sangat akrab dengan berbagai platform digital, mulai dari media sosial hingga layanan streaming. Salah satu platform yang telah mendapatkan popularitas besar di kalangan

    Baca Selengkapnya


  • DINAMIKA GAYA HIDUP YBN DALAM KOMUNITAS GAME ONLINE GTA 5 ROLEPLAY

    33–50 minutes

    Nabiel Faisal Alfatah Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Komputer Indonesia, Jl. Dipatiukur No.112-116, Kota Bandung, 40132, Indonesia Email:  nabiel.41821079@mahasiswa.unikom.ac.ic Abstract This study explores the role of the YBN (Young Blood Nation) community in GTA 5 Roleplay in shaping the identity and lifestyle of its members, as well as its impact on

    Baca Selengkapnya


  • LINGKUNGAN YANG MENYEMBUHKAN: PERAN DESAIN RUMAH SAKIT

    8–12 minutes

    PERAN DESAIN RUMAH SAKIT Pergeseran paradigma dalam desain arsitektur rumah sakit menunjukkan kesejahteraan pasien dan staf menjadi prioritas. Dari situ, ada juga pengalaman negatif yang tercatat dari pengunjung rumah sakit, misalnya oleh Commission for Architecture and the Built Environment (CABE) di Inggris dan ingatan pasien menurut Simini. Kritik yang muncul mencakup kata-kata seperti membosankan, membingungkan,

    Baca Selengkapnya


  • Mengasah Kemampuan Penulisan Kreatif dalam Industri Kreatif di Indonesia bagi Mahasiswa Ilmu Komunikasi

    4–6 minutes

    Penulisan kreatif menjadi salah satu keterampilan esensial yang semakin mendapat perhatian di era digital ini. Di tengah berkembangnya industri kreatif di Indonesia, mahasiswa Ilmu Komunikasi memiliki peluang besar untuk mengembangkan kemampuan ini, yang tak hanya bermanfaat dalam dunia akademik, tetapi juga menjadi kunci untuk bersaing di dunia kerja. Artikel ini akan mengulas pentingnya penulisan kreatif

    Baca Selengkapnya


  • Komunikasi Pariwisata : Pilar Penting dalam Meningkatkan Daya Tarik dan Pengalaman Wisatawan

    9–14 minutes

    Pariwisata adalah salah satu sektor yang memberikan kontribusi besar terhadap perekonomian global. Selain memberikan pendapatan yang signifikan bagi negara, sektor ini juga berperan dalam pertukaran budaya, pengembangan infrastruktur, serta penciptaan lapangan kerja. Untuk memastikan keberlanjutan sektor pariwisata dan meningkatkan kualitas pengalaman wisatawan, komunikasi yang efektif menjadi salah satu aspek yang tidak bisa dipandang sebelah mata.

    Baca Selengkapnya


  • Entrepreneurship dan Akuntansi: Kolaborasi Strategis untuk Kesuksesan Bisnis

    8–11 minutes

    Peran Akuntansi dalam Dunia Entrepreneurship Kewirausahaan merupakan suatu proses dalam melakukan atau menciptakan sesuatuyang baru dengan cara kreatif dan penuh inovasi yang memberikan manfaat bagi orang laindan bernilai tambah, sebagai wirausahawan wajib menerapkan kedisiplinan, ketelitian, dankerapian dalam mencatat dan menjalankan semua aspek yang berkaitan dengan usahanyaharus dilakukan dengan serius. Catatan penting berkaitan dengan usahanya terutama

    Baca Selengkapnya


  • Keuntungan Foto Manipulasi Dan Visual Menarik Pada Produk Suatu Brand

    8–12 minutes

    Foto Manipulasi Apakah kamu pernah melihat gambar yang tampak begitu sempurna sehingga sulit dipercaya itu asli? Itu mungkin hasil dari teknik manipulasi foto dalam desain grafis. Di era digital ini, manipulasi foto sudah menjadi bagian penting dari dunia kreatif, mulai dari iklan hingga media sosial. Dengan beberapa trik dan alat yang tepat, kamu bisa menciptakan

    Baca Selengkapnya


  • PARTISIPASI PEMILIH PEMULA DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN PEMILU

    8–11 minutes

    Tahun ini merupakan tahun politik, dimana masyarakat dihadapkan pada pelaksanaan hak politiknya, yaitu untuk memilih dalam pemilihan umum. Masyarakatlah yang menentukan pembangunan daerahnya. Masyarakat diharapkan dapat menggunakan hak politiknya dengan memilih pemimpin berdasarkan visi dan misi calon. Implementasi hak warga negara untuk menjadi pemilih di Indonesia diatur dalam Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan

    Baca Selengkapnya